Jeff Zients

Jeff Zients
Zients in 2023
Potret Resmi, 2023
Kepala Staf Gedung Putih Ke 31
Mulai menjabat
8 Februari 2023
PresidenJoe Biden
WakilJen O'Malley Dillon
Bruce Reed
Natalie Quillian
Sebelum
Pendahulu
Ron Klain
Pengganti
Petahana
Sebelum
Penasihat Presiden
Masa jabatan
20 Januari 2021 – 5 April 2022
Menjabat bersama Steve Ricchetti
PresidenJoe Biden
Sebelum
Pengganti
Kosong
Sebelum
Koordinator Tanggap Coronavirus Gedung Putih
Masa jabatan
20 Januari 2021 – 5 April 2022
PresidenJoe Biden
WakilNatalie Quillian
Sebelum
Pendahulu
Deborah Birx
Pengganti
Ashish Jha
Sebelum
Direktur Badan Perekonomian Nasional Amerika Serikat Ke- 10
Masa jabatan
5 Maret 2014 – 20 Januari 2017
PresidenBarack Obama
Sebelum
Pendahulu
Gene Sperling
Pengganti
Gary Cohn
Sebelum
Direktur Kantor Anggaran dan Manajemen
Masa jabatan
27 Januari 2012 – 24 April 2013
Plt.
PresidenBarack Obama
WakilHeather Higginbottom
Masa jabatan
30 Juli 2010 – 18 November 2010
Plt.
PresidenBarack Obama
WakilJeffrey Liebman
Sebelum
Pengganti
Jack Lew
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir
Jeffrey Dunston Zients

12 November 1966
Washington, D.C., Amerika Serikat
Suami/istriMary Menell
PendidikanUniversitas Duke (BA)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Jeffrey Dunston Zients (/ˈzənts/; lahir November 12, 1966) adalah seorang pebisnis dan pejabat pemerintah Amerika Serikat. Zients saat ini menjabat sebagai Kepala Staf Gedung Putih Ke-31 dibawah pemerintahan Presiden Joseph Robinette Biden Jr. Pada awal pemerintahan Presiden Biden, Zients menjabat sebagai Penasihat Presiden dan Koordinator Tanggap Coronavirus Gedung Putih dari Januari 2021 sampai bulan April 2022[1][2][3].

Diera kepresidenan Barack Obama, Zients menjabat sebagai Direktur Dewan Ekonomi Nasional dari Februari 2014 sampai dengan Januari 2017, menjabat sebagai Direktur Kantor Anggaran dan Manajemen ditahun 2010 dan tahun 2012 sampai 2013. Selain itu ia juga memimpin langkah-langkah darurat untuk menyelesaikan healthcare.gov setelah peluncuran yang bermasalah dari komponen penting dari Undang-Undang Perawatan Terjangkau.

Sebelum memasuki pemerintahan, Zients adalah seorang eksekutif Firma The Advisory Board Company dan CEB. Zients kemudian bergabung dengan kabinet Presiden Joe Biden setelah meninggalkan jabatannya sebagai CEO Cranemere. Selain itu ia juga merupakan anggota Badan Direktur Facebook dari tahun 2018 sampai dengan tahun 2020[4].

  1. ^ Tyler Pager; Yasmeen Abutaleb (January 22, 2023). "Jeff Zients to be Biden's next chief of staff". Washington Post (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-01-22. 
  2. ^ Phil Mattingly; Kaitlan Collins (January 22, 2023). "Jeff Zients to replace Ron Klain as White House chief of staff". CNN. Diakses tanggal January 22, 2023. 
  3. ^ Anders Hagstrom; Brooke Singman; Greg Wehner (January 22, 2023). "Biden to tap former COVID czar Jeff Zients as new chief of staff". Fox News. Diakses tanggal January 22, 2023. 
  4. ^ Jeff Zients – Build Back Better (Biden transition)

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search